Senin, 13 Mei 2013

hobi yang berbuah kesuksesan



HOBI YANG BERBUAH KESUKSESAN


      Semua orang pastinya punyan hobi.hobi membaca, menulis dan menggambar , menari, bernyanyi atau mungkin bergosip (hihi..), namun apakah hobi tersebut, alangkah bagusnya kalo hobi kita berbuah kesuksesan , menghasilkan uang dan dapat berbagi dengan orang banyak.
Nah yuk sekarang kita lihat dan pelajari inspirasi yang berawal dari hobi berbuahkan kesuksesan.
BJ HABIBIE dengan teorinya
      Presiden kita yang ketiga ini berawal mempunyai hobi main layangan.orang jenius asli Indonesia ini adalah seorang presiden dan direktur dari PT. dirgantara republic Indonesia sebenarnya hobi dan kehidupan habibie kecil hanyalah sebuah representasi dari keinginan dan cita-cita yang kuat, contohnya : beliau tidak mau pergi bermain sebelum pekerjaan atau tugasnya selesai semua.
      Alhasil beliau hanya menghasilkan rumusan-rumusan di bidang termodinamika, konstruksi, aerodinamika, dan yang berhubungan dengan pesawat terbang, lebih di kenal dengan “teori habibie “ , “factor habibie dan “metode habibie” karena kejeniusannya pula di jerman beliau mendapat julukan mr.crack.
Nah itulah inspirasi untuk kita bahwa hobi bisa juga di jadikan sebagai kunci sukses dan berbuahkan hasil. Daripada hobi gossip yang menimbulkan dosa, mending hobi yang bermanfaat deh buat kita.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar